Tampil gemilang dalam laga penuh gengsi, Indonesia versus Malaysia dalam AFF Suzuki Cup, popularitas Irfan Bachdim meroket tak terbendung. Serta merta Irfan Bachdim pun menjadi idola baru bagi anak muda Indonesia terutama para cewek, tak hanya di Facebook di Twitter pun Irfan Bachdim menjadi Trending Topic.
Kalau Anda penasaran, siapa sih sebenarnya Irfan Bachdim? Berikut ini adalah profile singkat dari Irfan Bachdim pemain Timnas Indonesia.
Irfan Bachdim merupakan putra dari Pemain Sepakbola Persema Malang pada era 1980-an yakni Noval Bachdim, lahir dengan nama lengkap Irfan Haarys Bachdim di Amsterdam Belanda 22 tahun lalu tepatnya pada tanggal 11 Agustus 1988. Dengan tinggi 1.72 m (5 ft 8 in) Irfan Bachdim mengisi posisi sebagai Gelandang, Striker baik itu Timnas Indonesia maupun di klubnya Persema Malang.
Nama Lengkap : Irfan Haarys Bachdim
Tempat dan Tanggal lahir : Amsterdam Belanda 11 Agustus 1988
Tinggi : 1.72 m (5 ft 8 in)
Posisi : Gelandang, Striker
Klub : Persema Malang
Nomor : 10
Klub Junior
1999-2001 Ajax Amsterdam
2002 SV Argon
2003-2007 FC Utrecht
Klub Senior
2008-2009 FC Utrecht
2009 HFC Haarlem
2010 Persema Malang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar