Cara pengasuhan orangtua terutama ibu berpengaruh sangat besar terhadap perkembangan fisik dan mental anak. Terbukti dari penelitian terbaru yang menyimpulkan, semakin baik pola pengasuhan ibu, semakin baik pula kualitas tumbuh kembang si kecil.
Studi dilakukan Profesor Ali Khomsan, Guru Besar Fakultas Ekologi Manusia Departemen Gizi Masyarakat Institut Pertanian Bogor terhadap pola asuh anak.
Studi berlangsung selama 2009-2010 di sembilan provinsi dengan 2.334 responden. Dari sini diketahui, pengasuhan mayoritas anak di Indonesia dilakukan ibu....
This blog is dedicated to delivering creative ideas and positive thoughts. May be useful for visitors.
Rabu, 15 Desember 2010
Pengen Anak Anda Cerdas ?
READ MORE - Pengen Anak Anda Cerdas ?
Ketombe ? No Way

Serpihan putih di kepala atau ketombe bisa sangat merusak penampilan. Gangguan kulit kepala ini merupakan salah satu penanda adanya ketidakseimbangan dalam tubuh. Bila tak diatasi, ketombe menimbulkan gangguan lebih parah seperti kerontokan rambut atau luka di kulit kepala.
Cara mengatasi ketombe yang paling tepat menurut Times of India, adalah mengatur pola makan. Makan menu seimbang dengan kandungan seng, asam lemak omega-3, vitamin E dan B membantu menguatkan kulit kepala dan mencegah ketombe. Batasi pula makanan yang mengandung ragi dan gula.
Minyak...
Berjemur agar Panjang Umur

Anda ingin panjang umur? Berjemurlah secara teratur. Menurut penelitian yang dilakukan oleh Hakan Olsson pada 40.000 wanita, seseorang yang suka berjemur memiliki umur lebih panjang.
Hakan, yang bekerja di unit onkologi Lund University di Swedia, mengungkapkan penelitiannya menunjukkan banyak sekali efek positif dari berjemur bagi kesehatan. Bahkan menurutnya, keuntungan berjemur jauh dari bahaya kanker kulit.
Dari penelitian diketahui vitamin D yang diproduksi saat berjemur akan memberikan perlindungan vital untuk menangkal pembekuan darah,...
Racun Pada Sebatang Rokok

Mungkin Anda berpikir hanya mengisap sebatang rokok saja tidak akan menimbulkan gangguan kesehatan. Berpikirlah ulang. Sebab, ilmuwan Amerika menemukan sebatang rokok cukup untuk memblokir arteri dan memicu serangan jantung.
Asap tembakau yang mengandung ratusan bahan kimia beracun dapat langsung menimbulkan kerusakan organ tubuh. Dalam studi terbaru ahli bedah menemukan tidak ada tingkat aman seseorang terkena paparan asap rokok, baik bagi perokok aktif maupun perokok pasif.
Ini karena asap rokok langsung merembes ke dalam aliran darah mengubah...
Obati Diabetes Dengan Sperma
Sejumlah ilmuwan di Amerika Serikat mengembangkan teknik produksi insulin menggunakan sel induk sperma. Temuan ini terus disempurnakan agar bermanfaat untuk mengobati orang dengan diabetes tipe 1.
Diabetes terjadi akibat rusaknya sel-sel yang yang memproduksi insulin di pankreas, sehingga tubuh kehilangan kemampuan untuk mengatur kadar gula darah.
Profesor Ian G Gallicanp daro Georgetown University Medical Centre, Washington DC, mengubah prekursor awal untuk sperma manusia, disebut sel induk spermatogonium (SSK), menjadi sel beta-islet.
Sel...
Mengapa Batuk Lama Sembuhnya ?

Sudahkah kita minum obat dan istirahat secukupnya? Tapi mengapa batuk tak kunjung sembuh. Kasusnya bisa jadi mingguan hingga bulanan hingga menimbulkan rasa tidak nyaman. Sebaiknya kita harus mengetahui penyebab dari batuk yang tak kunjung henti.
Tidak semua orang mengetahui dengan pasti apa penyebab batuknya, karena begitu banyak kondisi atau penyakit yang disertai dengan batuk berkepanjangan.
Dikutip dari Health ada 8 kondisi atau penyakit yang disertai dangan batuk berkepanjangan, yaitu:
Asma dan Alergi
Asma merupakan salah satu penyakit...
Langganan:
Postingan (Atom)