Selasa, 24 Januari 2012

Tips Yang Berguna

Dear Teman-teman, saya mendapatkan email ini dari seorang teman yaitu tentang tips yang barangkali kita butuhkan terutama di saat-saat genting. Mungkin beberapa dari teman-teman pernah mendapatkannya (seperti saya juga) tapi lupa sekarang di mana hehe. Ini dia, semoga bermanfaat: 1. Nomor darurat untuk telepon genggam adalah 112. Jika Anda jika sedang di daerah yang sulit menerima sinyal HP dan perlu memanggil pertolongan, silahkan tekan 112, maka HP akan mencari network yang ada untuk menyambungkan nomor darurat bagi Anda. Yang menarik, nomor...
READ MORE - Tips Yang Berguna

Arah Kiblat yang Benar

Saat kajian, ada yang menanyakan tentang perubahan arah kiblat untuk shalat, karena adanya pergeseran pada lempeng bumi sekitar satu meter. Apakah kita harus merubah arah kiblat? dan berapa derajat harus kita ubah? atau apakah kita harus membongkar masjid untuk menyesuaikan dengan arah kiblat yang benar?. Walaupun MUI sudah mengeluarkan fatwa, tapi banyak sekali umat islam yang bingung tentang hal ini, dan ketika ustadz ditanyakan ditanyakan tentang fatwa ini, maka jawab beliau adalah: - bahwa perubahan kiblat itu pernah terjadi pada masa Rasulullah...
READ MORE - Arah Kiblat yang Benar

Komedo

Bingung cara menghilangkan komedo di hidung? Jangan khawatir karna sekarang, komedo di hidung bukan masalah lagi. Dulu aku juga bermasalah dengan itu , tapi setelah tau cara pengobatannya, Komedo di hidung dapat dihilangkan dengan mudah tanpa bantuan dokter atau salon sekalipun. Cukup dengan perawatan sendiri dengan habbatussaudah. Seperti yang pernah aku tulis tentang kegunaan habbatussaudah di sini, Cara ini sebenarnya ajaran dari mba-mba yang jual habbatussaudah sendiri. Saat aku tanya bagaimana cara merawat mukanya yang subhanallah bersih dan...
READ MORE - Komedo